Mei 24, 2025
SAP Business One memiliki fitur untuk mengatur otorisasi untuk menu-menunya. Kita dapat mengatur otorisasi di dalam menu General Authorization. Di dalamnya terdapat banyak menu standar dari SAP Business One yang bisa kita atur otorisasinya. Jika kita memiliki menu Form atau…