Sekarang, di SAP Business One, anda dapat mengelola status dari dokumen Production Order di menu ‘Open Item List’. Anda dapat memilih beberapa dokumen Production Order dan mengubah status dari dokumen terpilih dengan satu tombol.
Fitur ini berlaku di SAP Business One versi 9.2 PL 5 keatas.

Baca juga Tips SAP Business One yang relevan:
- Cara Mengembalikan Komponen Ter-Issued di Production Order
- Membatalkan atau Menutup Dokumen SO & PO dengan Open Item List
- Atur Tampilan Hasil Pencarian di Choose From List
- Cara Atur Gudang Default di SAP B1 (Bagian 2)
- Hilangnya Opsi untuk Pengelolaan Item dengan Batch/Serial
- Cara Mengelola Lampiran di SAP Business One
Originally posted 2017-02-27 03:57:00.








